Math overflow, yahoo answernya para matematikawan

mathoverflow

Buat kalian para Mahasiswa dan Dosen Matematika maupun para penggiat Matematika lainnya yang mengalami kebingungan mengenai suatu teorema, definisi, pembuktian ataupaun konsep-konsep matematika lainnya. Saya saran kan kalian untuk menuliskan pertanyaan di Math Overflow. Boleh dibilang math overflow adalah yahoo answernya para matematikawan, situs tanya-jawab khusus matematika.Barusan saya berkata “Buat kalian para Mahasiswa dan Dosen Matematika maupun para penggiat Matematika” karena memang Math Overflow dikhususkan untuk matematika level universitas. Salah satu cotoh pertanyaannya adalah

Does the cohomology ring of a simply-connected space X determine the cohomology groups of ΩX?

Apa kalian paham pertanyaan diatas? Jangan kwatir saya sendiri tidak mengerti :mrgreen: . Satu kekurangan situs tersebut belum mendukung Latex yang menurut saya faslitas wajib yang harus ada di situs tersebut

**Ingin mendapatkan kaos unik bertema matematika silahkan kunjungi kaos.ariaturns.com**

Advertisement

About Nursatria

Seorang Alumnus Matematika UGM, dengan ilmu yang didapat ketika kuliah (Padahal sering bolos kuliah :p ), saya menyebarkan virus matematika
This entry was posted in website and tagged , , , , . Bookmark the permalink.

7 Responses to Math overflow, yahoo answernya para matematikawan

  1. watchmath says:

    Dosen matematika saja gak cukup buat berpartisipasi di mathoverflow.
    Saya juga dengan malu-malu bertanya:
    “Misalkan \omega^n=1. Untuk n yg mana \sqrt{\omega} \in \mathbb{Q}“.
    Salah satu tanggapannya: ini homework bukan ? :D. Saya jadi segan nanya lagi, levelnya terlalu kejauhan, khusus untuk matematikawan (bukan hanya dosen matematika 😀 ).
    Saya sudah buat “softcore” nya mathoverflow dimana anda bisa menanyakan serba-serbi matematika sesepele apa pun. Anda juga bisa menulis latex disana.
    Bila tertarik, silakan versi alphanya bisa dilihat di http://www.watchmath.com/answers

  2. samsul arifin says:

    ini harus register dulu sih ya?

  3. yacob.ivan says:

    Like this….
    Thanks buat informasinya ^^

  4. plasaBooks says:

    kebayang jadi planga-plongo pas habis register disana, 😀
    secara matematika pas SMU aaaaanjlok semua,

    tapi seharusnya merajinkan diri kesana ya, biar pintar 😆

  5. Eka says:

    Kl g slh d alpha wolfram jg ada..lp2 inget jg

Silahkan, tinggalkan komentar

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s